Costa Concordia, kapal pesiar mewah milik Pengusaha Italia, pada 13 Januari 2012 mengalami nasib nahas di Isola del Giglio, Tuscany Italia, setelah menabrak karang di laut Tyrrhenian dekat pulau tersebut, yang mengakibatkan kapal miring dan kandas di dekat pantai sebelum akhirnya terbalik, seperti dilaporkan Wikipedia dan Britannica (foto: REUTERS)
Sekitar jam 21.30 tanggal 13 Januari 2012, Nahkoda merasa adanya hentakan keras pada lunas kapal ‘Costa Concordia’ yang berbobot 114.000 DWT . Kemudian kapal mulai
terkulai miring disertai rembesan air menerobos masuk. Tidak beberapa lama terdengar melengking tiupan peluit yang disusul suara dari pengeras suara “Abandon
Ship... Abandon Ship... Abandon Ship! Peristiwa itu terjadi di dekat pulau Giglio di dekat pantai Tuscan.
Dengan kondisi seperti ini pihak asuransi kapal, mungkin saja akan menyatakan sebagai, ’Total Lost’ apabila diperhitungkan biaya mengapungkan dan renovasinya akan lebih besar dari insured value kapal tersebut.
